Research Repository

Analisis campur kode dan alih kode bahasa Guru SD Negeri 118180 Sidonok di lingkungan sekolah : tinjauan sosiolinguistik

Show simple item record

dc.contributor.author Nasution, Dian Hidayah
dc.date.accessioned 2020-10-23T08:16:15Z
dc.date.available 2020-10-23T08:16:15Z
dc.date.issued 2019-03-01
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5911
dc.description.abstract Penelitian ini dilaksanakan di jalan Lintas Sumatera Utara, guna untuk mengetahui bagaimana campur kode dan alih kode bahasa guru SD Negeri 118180 Sidonok di lingkungan sekolah.Metodepenelitian yang dilakukan dalampenelitian ini adalah metodedeskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini terdapat 55 percakapan yang terdiri atas guru A sebanyak 24 percakapan, guru B sebanyak 24 percakapan, guru C sebanyak 7 percakapan. Sedangkan campur kode dan alih kode guru A memiliki 13 campur kode dan 1 alih kode, guru B memiliki 13 campur kode dan 3 alih kode, dan guru C memiliki 1 campur kode dan 5 alih kode. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini adalah Guru SD Negeri 118180 Sidonok. Pada penelitian ini terdapat 5 jenis teknik analisis data yaitu membuat daftar pertanyaan yang akan dipertanyakan, membaca ulang daftar pertanyaan yang telah dibuat, mendeskripsikan data tulisan, menganalisis bentuk Alih kode dan Campur Kode. Berdasarkan hasil analisis data, diperoleh temuan jenis campur kode dan alih kode yang dgunakan sesama guru di SD Negeri 118180 Sidonok.Tuturan dalam percakapan formal ini berkonteks bahasa campur kode (bahasa Mandailing ke bahasa Indonesia) dan alih kode (bahasa Mandailing beralih ke bahasa Indonesia).Dapat dilihat dari kata yang di cetak tebal pada percakapan.Sistematika analisis yang dilakukan berdasarkan percakapan guru sebanyak 55 percakapan. Untuk lebih mudah menganalisis data, saya membagi sebanyak 10 percakapan dalam 1 kali ulasan dan pada ulasan ke 6 saya mengambil 15 percakapan.Untuknya adalah agar memudahkan saya dalam membahas analisis data percakapan berdasarkan ragam bahasa. en_US
dc.subject Alih Kode en_US
dc.subject Campur Kode en_US
dc.title Analisis campur kode dan alih kode bahasa Guru SD Negeri 118180 Sidonok di lingkungan sekolah : tinjauan sosiolinguistik en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account