Research Repository

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI DEMOKRASI DALAM PEMILIHAN KETUA OSIS di SMA NEGERI 4 TEUPAH SELATAN KAb. ACEH SIMEULUE T.P.2019/2020

Show simple item record

dc.contributor.author Sulita, Diki Mata
dc.date.accessioned 2020-10-22T07:16:51Z
dc.date.available 2020-10-22T07:16:51Z
dc.date.issued 2019-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5581
dc.description.abstract Rumusan masalahpenelitian ini adalah : Bagaimana implementasiNilai-nilaidemokrasi dalam pemilihan ketua OSISdiSMA Negeri 4 Teupah Selatandanmekanisme penerapan pelaksanaan pemilihan ketua OSIS.Dalam penelitian inipenulis menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan instrumen penelitianyang berbentuk kuesioner (angket) bersetruktur pilihan pertanyaan sebanyak 30dengan dua variabel dan masing-masing diberi alternative 4 jawaban. Penelitianini bertujuan untuk mengetahuiimplementasi nilai-nilai demokrasi dalampemilihan ketua OSISdiSMA Negeri 4 TeupahSelatan Tahun Pembelajaran2019/2020. Adapun sampel dalam penelitian ini adalah siswa-siswi SMA Negeri4 Teupah Selatan yang berjumlah30 siswadari analisis data dapat di simpulkanterdapatimplementasi nilai-nilai demokrasi dalam pemilihan ketua OSISSMANegeri 4 Teupah Selatan. Hal ini dapat dilihan dari bangaimana siswamenerapkan cara pemilihan ketua OSIS yang seharusnya dan menerapkan nilai-nilai dekrasi dalam kehidupan sehari-hari. Maka demikiandisimpulkanhipotesisditerima adalah Ha yang menyatakan adanya implementasi nilai-nilai demokrasidalam pemilihan ketua OSISdiSMA Negeri 4 Teupah SelatanTahunPembelajaran2019/2020 en_US
dc.subject Pemilihan Ketua OSIS di SMA Negeri 4 Teupah Selatan en_US
dc.title IMPLEMENTASI NILAI-NILAI DEMOKRASI DALAM PEMILIHAN KETUA OSIS di SMA NEGERI 4 TEUPAH SELATAN KAb. ACEH SIMEULUE T.P.2019/2020 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account