Research Repository

Analisis Pemakaian Ragam Bahasa Pedagang dan Pembeli di Toko Bunga Green Life

Show simple item record

dc.contributor.author yani, Dea fitri
dc.date.accessioned 2020-08-27T03:18:02Z
dc.date.available 2020-08-27T03:18:02Z
dc.date.issued 2020-03-07
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/4961
dc.description.abstract Tujuan dalam penelitian ini untuk mendeskripsi (1) Pemakaian Ragam Pedagang dan Pembeli di Toko Bunga Green life ; (2) variasi bahasa yang di gunakan pedagang dan pembeli. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan menggunakan analisis data kualitatif yaitu mendeskripsikan Pemakaian ragam bahasa pedagang dan pembeli, variasi bahasa pedagang dan pembeli di toko bunga. Pengumpulan data digunakan dengan observasi dan merekam. Sumber penelitian ini adalah. Pemakaian Ragam Bahasa Pedagang dan Pembeli di Toko Bunga Green Life Hasil penelitian ini diuraikan sebagai berikut: 1). Adanya transaksi antara pedagang dan pemebeli di toko bunga 2). Bentuk-bentuk variasi bahasa antara pedagang dan pemebeli di toko bunga en_US
dc.subject Ragam bahasa pedagang en_US
dc.subject Pembeli en_US
dc.subject Toko bunga green life en_US
dc.title Analisis Pemakaian Ragam Bahasa Pedagang dan Pembeli di Toko Bunga Green Life en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account