Research Repository

Pengaruh Partisipasi Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial Pada Pt Pos Indonesia (Persero) Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Ritonga, Duma Sari
dc.date.accessioned 2020-08-25T02:07:13Z
dc.date.available 2020-08-25T02:07:13Z
dc.date.issued 2020-04-13
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/4909
dc.description.abstract Permasalahan dalam penelitian ini adalah kurangnya kerja sama antara sesama manajer dalama penyusunan anggaran serta kurangnya partisipasi manajer dalam melaksanakan tanggungjawabnya dalam penyusunan anggaran. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial pada PT Pos Indonesia (Persero) Medan. Jenis penelitian merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Teknik pengambilan sample menggunakan teknik sampling jenuh. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner dengan sampel sebanyak 32 manajer sebagai responden dan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif dengan model regresi linear sederhana. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa partisipasi anggaran berpengaruh terhadap kinerja manajerial. Yang ditunjukkan oleh hasil thitung> ttabelyaitusebesar 5,438 > 0,05. en_US
dc.subject Partisipasi Anggaran en_US
dc.subject Kinerja Manajerial en_US
dc.title Pengaruh Partisipasi Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial Pada Pt Pos Indonesia (Persero) Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account