Research Repository

Analisa Strategi Bagi Hasil Terhadap Penghimpunan Dana Tabungan IB Muamalat Prima Pada Bank Muamalat Balai Kota Medan 2017

Show simple item record

dc.contributor.author Sari, Dinda
dc.date.accessioned 2020-07-01T03:47:23Z
dc.date.available 2020-07-01T03:47:23Z
dc.date.issued 2017-04-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/4407
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pertumbuhan jumlah nsabah dan mengetahui strategi bagi hasil yang optimal terhadap strategi penghimpunan dana tabungan IB Muamalat Prima pada Bank Muamalat Balai Kota Medan. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif melalui observasi, dokumentasi, wawancara struktur dan kutipan buku, maka dihasilkan temuan penelitian yang menunjukkan bahwa perkembangan produk tabungan IB Muamalat mengalami peningkatan pada tahun 2014, ditahun 2015 mengalami penurunan, sedangkan pada tahun 2016 mengalami kenaikan yang sangat pesat. Besarnya bagi hasil yang disepakati oleh kedua belah pihak pada perhitungan bagi hasil tabungan IB Muamalat prima adalah terletak pada nisbah yang didapat dari investasi, sampai saat ini sangat mempengaruhi terhadap keputusan nasabah untuk berinvestasi pada bank muamalat balai kota medan serta bagi hasil yang ditawarkan juga terutama bagi nasabah yang menginginkan bagi hasil yang tinggi. Jadi yang membedakan dengan tabungan lainnya yaitu pada optimalnya nisbah bagi hasil didapatkan nasabah setiap bulannya. Semakin besar saldo rata-rata tabungan nasabah, maka semakin besar bagi hasil yang didapatkan nasabah setiap bulannya en_US
dc.subject Strategi bagi hasil en_US
dc.title Analisa Strategi Bagi Hasil Terhadap Penghimpunan Dana Tabungan IB Muamalat Prima Pada Bank Muamalat Balai Kota Medan 2017 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account