Research Repository

Analisis Pengelolaan Dana Zakat Profesi Pada Bank Sumut. Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Junidarwisah
dc.date.accessioned 2020-07-01T03:29:49Z
dc.date.available 2020-07-01T03:29:49Z
dc.date.issued 2017-04-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/4399
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengelolaan zakat profesi yang ada pada Bank Sumut dan untuk mengetahui pemahaman karyawan mengenai perhitungan dana zakat profesi pada Bank Sumut. Adapun pendekatan penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan analisis data kualitatif yaitu prosedur pemecahan dan masalah yang diselidiki dengan menggambarkan, melukiskan keadaan objek penelitian pada saat sekarang berdasarkan fakta-fakta yang tampak atau sebagaimana adanya. Dikarenakan peneliti bermaksud memperoleh gambaran yang mendalam tentang pengelolaan dana zakat profesi pada Bank Sumut. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa proses pertanggung jawaban Lembaga Amil Zakat (LAZ) Bank Sumut dalam penyaluran dana zakat profesi menurut Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2011 Tentang Pengelolaan Zakat, yakni setiap adaya penyaluran zakat dalam bentuk apapun di LAZ Bank Sumut melalui bendahara penerima dan penyaluran selalu menerbitkan kwitansi penyaluran dan Tata cara penyaluran zakat melalui mekanisme penyaluran mustahik yang berhak menerima bantuan kemudian disortir kelapangan setelah disurvei baru di perifikasi mustahik yang prioritas untuk mendapatkan bantuan zakat yang bersifat bantuan konsumtif dan produktif. Dasar penarikan dan penyaluran zakat profesi diberikan oleh Lembaga Amil Zakat (LAZ) Bank Sumut dalam penyaluran dana zakat profesi, yakni Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 Tentang optimalisasi pengumpulan zakat di kementrian lembaga melalui badan amil zakat nasional, Peraturan Pemerintah Nomor 14 tahun 2014 Tentang Pelaksanaan UU No. 23 tahun 2011, Surat Edaran Menteri Dalam Negeri, Perwal No 20 tahun 2008 dan Surat Edaran Walikota serta dengan cara berkordinasi langsung dengan bendahara gaji terkait, setelah dipotong masing-masing bendahara, baru bendahara stor ke rekening Bank/distor langsung ke LAZ Kota. en_US
dc.subject Pengelolaan Dana Zakat Profesi en_US
dc.title Analisis Pengelolaan Dana Zakat Profesi Pada Bank Sumut. Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account