Research Repository

Analisis Sistem Pengendalian Intern Pengeluaran Kas pada PT. Radja Angkut Indonesia Tanjung Morawa

Show simple item record

dc.contributor.author Gusnawan, Indra
dc.date.accessioned 2020-05-13T04:49:27Z
dc.date.available 2020-05-13T04:49:27Z
dc.date.issued 2019-03-01
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/3091
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sistem pengendalian intern pengeluaran kas yang diterapkan pada PT.Radja Angkut Indonesia Tanjung Morawa, bagian-bagian apa saja yang terkait, prosedur-prosedur yang dilakukan, serta untuk mengetahui apakah pengendalian intern pengeluaran kas pada PT.Radja Angkut Indonesia Tanjung Morawa sudah mencapai tujuan SPI. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif yaitu dengan cara mengumpulkan data, menyusun, menginterpretasikan serta menganalisis hasilnya sehingga menghasilkan suatu paparan, hasil yang memadai sebagai bahan untuk mencari solusi atas masalah yang dihadapi. Jenis data yang digunakan adalah data kualitatif dan sumber data adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh dari karyawan bagian keuangan PT. Radja Angkut Indonesia. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian yang dilakukan ialah bahwa pada aktivitas pengendalian pengeluaran kas yang dilakukan pada PT. Radja Angkut Indonesia melakukan perangkapan tugas pada satu fungsi. Yaitu fungsi kas merangkap sebagai pencatatan piutang. Selain itu, pada unsur penaksiran risiko pengeluaran kas, dapat terjadi pengubahan nama atas biaya uang jalan yang telah diinput ke program. en_US
dc.subject Sistem Pengendalian Intern en_US
dc.subject Pengeluaran Kas en_US
dc.title Analisis Sistem Pengendalian Intern Pengeluaran Kas pada PT. Radja Angkut Indonesia Tanjung Morawa en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account