Research Repository

PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN FINANCIAL TECHNOLOGY TERHADAP KINERJA KEUANGAN UMKM DI KOTA MEDAN(STUDI KASUS PADA UMKM KECAMATAN MEDAN TEMBUNG)

Show simple item record

dc.contributor.author FATIAH, SALSABILA NURUL
dc.date.accessioned 2024-11-20T01:56:37Z
dc.date.available 2024-11-20T01:56:37Z
dc.date.issued 2024-08-22
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26438
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Literasi Keuangan danFinancial Technology Terhadap Kinerja Keuangan UMKM di Kota Medan (Studi Kasus Di Kecamatan Medan Tembung). Jenis penelitian yang digunakandalam penelitian ini adalah penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif yangbertujuan untuk menganalisis hubungan satu variable dengan variable lainnya ataubagaimana suatu variable mempengaruhi variable lain. Populasi dalam penelitianini adalah Pemilik UMKM yang terdaftar sebagai UMKM binaan Dinas Koperasidan UKM Kota Medan. Jumlah UMKM binaan yang terdapat di Kecamatan MedanTembung sebanyak 49 Unit dengan Teknik pengambilan sampling jenuh. Teknik pengumpulan datamenggunakan penyebaran kuisioner yang diukur dengan skala likert. Teknikanalisis pada penelitian ini menggunakan analisis Structural Equation Model (SEM)atau Model Persamaan Struktural dengan bantuan program Smart PLS Versi4.1.0.2. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Literasi Keuanganberpengaruh positif terhadap Kinerja Keuangan UMKM di Kecamatan Medan Tembung,dan Financial Technologyberpengaruh positif terhadap KinerjaKeuangan UMKM di Kecamatan Medan Tembung. en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Literasi Keuangan en_US
dc.subject Financial Technology en_US
dc.subject Kinerja Keuangan en_US
dc.title PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN FINANCIAL TECHNOLOGY TERHADAP KINERJA KEUANGAN UMKM DI KOTA MEDAN(STUDI KASUS PADA UMKM KECAMATAN MEDAN TEMBUNG) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account