Research Repository

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF DALAM DIALOG FILM CEK TOKO SEBELAH

Show simple item record

dc.contributor.author LESTARI, ATI
dc.date.accessioned 2024-11-18T02:42:00Z
dc.date.available 2024-11-18T02:42:00Z
dc.date.issued 2024-10-13
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26365
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tindak tutur direktif dan ekspresif dalam dialog film Cek Toko Sebelah. Sumber data penelitian ini adalah dialogfilm Cek Toko Sebelah. Data penelitian ini adalah tindak tutur direktif dan ekspresif dalam dialog film Cek toko Sebelah. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah pedoman dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan melalui kegiatan menyimak, mencatat, dan mendeskripsikan tindak tutur direktif dan ekspresif yang terdapat dalam dialog film Cek Toko Sebelah. Hasil penelitian menunjukkan terdapat tindak tutur direktif sebanyak 124 data yaitu, tindak tutur direktif perintah sebanyak 20 data, tindak tutur direktif permintaan sebanyak 18 data, tindak tutur direktif ajakan sebanyak 12 data, tindak tutur direktif nasihat sebanyak 25 data, tindak tutur direktif kritikan sebanyak 47 data, dan tindak tutur direktif larangan sebanyak 6 data. Tindak tutur ekspresif sebanyak 116 data yaitu, tindak tutur ekspresif memuji sebanyak 23 data, tindak tutur ekspresif mengucapkan terima kasih sebanyak 17 data, tindak tutur ekspresif meminta maaf sebanyak 16 data, tindak tutur ekspresif kebahagiaan sebanyak 8 data, dan tindak tutur ekspresif mengeluh sebanyak 53 data yang terdapat dalam dialog film Cek Toko Sebelah. en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Tindak Tutur Direktif en_US
dc.subject Tindak Tutur Ekspresif en_US
dc.title TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF DALAM DIALOG FILM CEK TOKO SEBELAH en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account