Research Repository

SIMULASI PAVING BLOCK BERBAHAN KOMPOSIT DIPERKUAT SERAT TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DAN FILTER PUNTUNG ROKOK DENGAN VARIASI PEMBEBANAN

Show simple item record

dc.contributor.author M.RENDY, ANSYAH
dc.date.accessioned 2024-10-24T01:39:10Z
dc.date.available 2024-10-24T01:39:10Z
dc.date.issued 2024-10-11
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25589
dc.description.abstract Penelitian ini mengembangkan metode simulasi terhadap paving block. Tujuan dilakukannya pengujian uji pavingblock untuk mengetahui seberapa besar kekuatan paving block saat diberikan tekanan dengan nilai yang telah ditentukan. Sifat kekuatan bahan sangat diperlukan hal ini berkaitan dengan seberapa besar kemampuan paving block menerima beban, perlu adanya penelitian tentang mengetahui ketahanan material paving block agar dapat menyesuaikan beban terhadap jenis material yang dipakai. Dalam prosedur pengujian ini penulis menggunakan perangkat lunak solidwork. Pada saat pembuatan paving block penulis menggunakan bahan berjenis material serat tandan kosong kelapa sawit dan filter puntung rokok. Dalam metode pengujian simulasi tekan statik diharuskan menentukan daerah geometri tetap, tentukan daerah yang akan diberikan beban dan mengatur jumlah jaring. Setelah itu selesai gambar kemudian disimulasikan dengan pengujian uji tekan statik yang diberikan beban sebesar 250, 300 dan 350 kg. Hasil simulasi terdiri dari proses jarring (mesh), proses tegangan dan proses regangan. Hasil dari simulasi pembebanan pada beban 250 kg mendapatkan hasil simulasi tegangan dengan minimum 24 N/mm2 dan maksimum 30,255 N/mm2, simulasi regangan dengan minimum 0,000282 mm dan maksimum 0.00282 mm, faktor keamanan minimum 1.303,4. Pada beban 300 kg mendapatkan hasil simulasi tegangan dengan minimum 31,267 N/mm2 dan maksimum 33,524 N/mm2, simulasi regangan dengan minimum 0,000339 dan maksimum 0,00339, faktor keamanan minimum 1.082,5. Pada beban 350 kg mendapatkan hasil simulasi tegangan dengan minimum 35,457 N/mm2 dan maksimum 37,564 N/mm2, simulasi regangan dengan minimum 0,000339 dan maksimum 0.00339, faktor keamanan minimum 1.082,5. en_US
dc.subject Simulasi Statik en_US
dc.subject Uji Tekan en_US
dc.subject Perangkat Lunak Solidwork en_US
dc.title SIMULASI PAVING BLOCK BERBAHAN KOMPOSIT DIPERKUAT SERAT TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DAN FILTER PUNTUNG ROKOK DENGAN VARIASI PEMBEBANAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account