Marabdi Siregar, Ahmad; Elvandra Harahap, Reza
(UMSU, 2021-03-08)
Paving block berbahan limbah plastik Styrofoam ini merupakan pemanfaatan
kembali plastik yang menjadi masalah besar pada kehidupan manusia dari dulu
hingga saat ini. Paving block ini dibuat dengan campuran Styrofoam ...