Research Repository

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUBSEKTOR PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2022

Show simple item record

dc.contributor.author Adinda, Meutia Sally
dc.date.accessioned 2024-07-10T02:20:06Z
dc.date.available 2024-07-10T02:20:06Z
dc.date.issued 2023-12-07
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24641
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh audit tenure, kompleksitas operasi dan financial distress terhadap audit delay pada perusahaan subsektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020-2022. Penelitian ini menggunakan metode analisis statistik deskriptif digunakan untuk menjelaskan deskripsi data dari keseluruhan variabel. Jumlah sampel yang dianalisis sebanyak 36 perusahaan manufaktur subsektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020-2022. Penentuan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Analisis data penelitian menggunakan uji regresi logistik dengan bantuan alat SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa audit tenure berpengaruh signifikan dengan arah negatif terhadap audit delay, artinya semakin lama perusahaan melakukan perikatan dengan KAP, maka akan menghasilkan audit delay yang semakin pendek. Kompleksitas operasi berpengaruh signifikan dengan arah positif terhadap audit delay artinya semakin banyak anak perusahaan maka akan mengalami audit delay yang panjang juga. Financial distress berpengaruh signifikan dengan arah positif terhadap audit delay, artinya semakin tinggi hutang yang dialami oleh perusahaan maka semakin lama pengauditanya. en_US
dc.subject Audit Tenure en_US
dc.subject Kompleksitas Operasi en_US
dc.subject Financial Distress en_US
dc.subject Audit Delay en_US
dc.title ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUBSEKTOR PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2022 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account