Research Repository

ANALISA BEBAN STATIC PADA TABUNG APAR TEPUNG BIJI DURIAN DENGAN METODE CAE (Computer Aided Engineering)

Show simple item record

dc.contributor.author ROBY, ALFIAH HARAHAP
dc.date.accessioned 2023-09-22T02:43:55Z
dc.date.available 2023-09-22T02:43:55Z
dc.date.issued 2023-09-08
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21440
dc.description.abstract Dengan semakin bertambahnya ilmu pengetahuan teknologi khusunya di dunia industri saat ini mengalami kemajuan yang semakin pesat akan membawa akibat dan pengaruh terus meningkatnya kebutuhan berbagai alat bantu untuk memudahkan dan memperlancar pekerjaan di berbagai bidang baik sebagai pelengkap maupun produk utama. Hal ini yang mendorong kami untuk merancang bangun serta menganilisis suatu alat APAR (Alat Pemadam Api Ringan) menggunakan bahan dasar komposisi tepung biji durian dan Nitrogen (N). Material yang digunakan dalam pembuatan apar ini adalah carbon steel dengan ukuran Panjang 530 mm, diameter : 150 mm dan ketebalan tabung 6 mm. Karena adanya fluida statik pada apar, maka analisis yang dilakukan adalah analisa beban statik pada tabung apar tepung biji durian dengan menggunakan metode CAE ( Computer Aided Engineering ) yaitu meliputi tegangan / stress, regangan / strain dan perubahan bentuk / displacement pada setiap elemen tabung apar tepung biji durian dengan variabel tekanan normal minimal 16 bar dan maksimal 18 bar. Hasil dari analisa ini menunjukkan tegangan / stress sebesar 0,607 N/𝑚𝑚2 dan mengalami regangan ESTRN 2.817e – 06 kemudian mengalami perubahan bentuk / displacement sebesar 1.000e – 30 mm pada variabel tekanan normal minimal 16 bar. Kemudian dengan variabel tekanan normal maksimal 18 bar mendapatkan hasil tegangan / stress sebesar 0.545 N/𝑚𝑚2 dan mengalami regangan ESTRN 2.817e – 06 kemudian mengalami perubahan bentuk / displacement sebesar 1.000-30 mm. en_US
dc.subject Apar (Alat Pemadam Api Ringan) en_US
dc.subject CAE (Computer Aided Engineering) en_US
dc.subject Analisis Statik (Tegangan, Regangan dan Perubahan Bentuk) en_US
dc.subject Tepung Biji Durian en_US
dc.subject Carbon Steel en_US
dc.title ANALISA BEBAN STATIC PADA TABUNG APAR TEPUNG BIJI DURIAN DENGAN METODE CAE (Computer Aided Engineering) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account