Research Repository

ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN CERITA RAKYAT SUMATERA BARAT ASAL USUL DANAU MANIJAU

Show simple item record

dc.contributor.author Husna, Maizar
dc.date.accessioned 2023-05-19T01:32:24Z
dc.date.available 2023-05-19T01:32:24Z
dc.date.issued 2023-09-30
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20525
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis nilai-nilai pendidikan apa saja yang terdapat dalam cerita rakyat Asal-usul Danau Maninjau , Pariman, Sumatera Barat. Tempat penelitian hanya terfokus pada teks atau buku dongeng sehingga tempat penelitian adalah di perpustakaan untuk mencari buku-buku referensi dari hasil penelitian. Adapun untuk memudahkan proses pelaksanaan penelitian yakni mulai dari Agustus 2022 hingga Oktober 2022. Sumber data penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dari data Sekunder yaitu berasal dari buku cerita dan jurnal pendukung yang relevan. Adapun metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan model analisis jalinan yaitu dengan mengemukakan proses analisis dengan tiga komponen analisisnya tersebut saling menjalin dan dilakukan secara terus menerus. Berdasarkan hasil analisis terhadap data penelitian pada bab sebelumnya maka dapat disimpulkan bahwa pada penelitian ini ditemukan nilai-nilai pendidikan dalam cerita Asal usul Danau Maninjau diantaranya nilai Pendidikan, Nilai religious, nilai Moral, nilai social dan nilai Budaya. Adapun nilai pendidikan dalam bentuk nilai religius lebih banyak terdapat pada cerita Asal usul Danau Maninjau sekitar 40%. en_US
dc.subject Cerita Rakyat en_US
dc.subject Sejarah Pariaman en_US
dc.subject Nilai-nilai Pendidikan en_US
dc.title ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN CERITA RAKYAT SUMATERA BARAT ASAL USUL DANAU MANIJAU en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account