Research Repository

“Pengaruh Pemberian Daging Buah Durian ( Durio Zibethinus ) Terhadap Fungsi Ginjal (Ureum Dan Kreatinin) Tikus Putih ( Rattus Norvegicus L.) Jantan Galur Wistar

Show simple item record

dc.contributor.author Alamsyah, Raja Iqbal
dc.date.accessioned 2023-05-09T04:18:30Z
dc.date.available 2023-05-09T04:18:30Z
dc.date.issued 2022-12-31
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20485
dc.description.abstract Latar Belakang : Pemeriksaan kadar urea serum dan kreatinin penting untuk mengetahui kondisi fisiologis ginjal. Penderita penyakit ginjal terutama pada gagal ginjal sangat disarankan untuk menjaga pola dalam mengonsumsi durian, kadar kalium dalam durian yang tinggi dapat beresiko mengalami hiperkalemia. Dengan mengonsumsi durian yang tinggi akan kalium akan menjadi salah satu faktor terjadinya AKI. Spesies buah durian yang paling terkenal di Indonesia adalah Durio zibethinus. Durian berasal dari hutan Sumatra, Malaysia dan juga Kalimantan yang merupakan tanaman liar. Tujuan :Untuk mengetahui pengaruh pemberian daging buah durian(Durio Zibethinus) terhadap perubahan fungsi ginjal (kreatinin dan ureum) tikus putih (Rattus Norvegicus L) jantan galur Wistar. Metodelogi :True Experiment dengan rancangan “posttest with control group design” sebanyak 4 kelompok diberikan perlakuan selama 28 hari. Uji kadar ureum dan kreatinin dilakukan. Analisi data dilakukan One Way Anova post hoc bonferroni dan Kruskall Wallis. Hasil : Terdapat pengaruh pemberian durian dengan dosis bertingkat pada kelompok P1,P2 dan P3 yang signifikan dibandingkan dengan kelompok negative. Untuk perbandingan antar kelompok P1,P2 dan P3 hasilnya tidak signifikan (p>0,05). Kesimpulan : pemberian durian dengan dosis bertingkat berpengaruh dalam peningkatan kadar Ureum dan Kreatinin pada fungsi ginjal tikus. en_US
dc.subject Ginjal en_US
dc.subject Kreatinin en_US
dc.subject Durian en_US
dc.subject Ureum en_US
dc.title “Pengaruh Pemberian Daging Buah Durian ( Durio Zibethinus ) Terhadap Fungsi Ginjal (Ureum Dan Kreatinin) Tikus Putih ( Rattus Norvegicus L.) Jantan Galur Wistar en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account