Research Repository

PENGARUH INTEGRITAS, OBJEKTIVITAS, DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR INSPEKTORAT PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN GAYO LUES

Show simple item record

dc.contributor.author YANTI, DWITA NOVI
dc.date.accessioned 2022-11-05T03:53:21Z
dc.date.available 2022-11-05T03:53:21Z
dc.date.issued 2022-11-05
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19310
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh integritas terhadap kualitas audit , untuk menguji dan menganalisis pengaruh Objektivitas terhadap kualitas audit , dan untuk menguji dan menganalisis pengaruh kompetensi terhadap kualitas audit pada kantor inspektorat pemerintah daerah Kabupten Gayo Lues. Populasi dalam penelitian ini adalah Pegawai Kantor Inspektorat yang berjumlah 59 auditor pada kantor inspektorat pemerintah daerah Kabupten Gayo Lues, dimana dengan teknik pengumpulan sampel yang digunakan adalah sampel jenuh, dimana semua anggota populasi digunakan sebagai sampel yaitu seluruh auditor pada kantor inspektorat pemerintah daerah Kabupten Gayo Lues yang berjumlah 59 auditor. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Wawancara, Dokumentasi dan kuesioner. Teknik analisis yang dalam penelitian menggunakan aplikasi SEM-PLS yang dilakukan dengan Statistik deskriptif, SEM (Structural Equation Modelling), Outer Model, Discriminant Validity, Composite Reliability, Inner Model, perhitungan R-Square dan F-Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa integritas berpengaruh terhadap kualitas audit, objektivitas berpengaruh berpengaruh terhadap kualitas audit, kompetensi berpengaruh terhadap kualitas audit dan integritas, objektivitas, dan kompetensi berpengaruh terhadap kualitas audit pada Kantor Inspektorat Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues sebesar 68,6% yang dimana model tergolong dalam katagori sedang, sedangkan sisanya dipengaruhi variabel lain yang tidak diteliti en_US
dc.subject Integritas en_US
dc.subject Objektivitas en_US
dc.title PENGARUH INTEGRITAS, OBJEKTIVITAS, DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR INSPEKTORAT PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN GAYO LUES en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account