Research Repository

ANALISA PERKEMBANGAN KOMODITI KEDELAI SEBAGAI KOMODITI PANGAN UTAMA DI INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author REZEKI, DARA
dc.date.accessioned 2022-10-29T07:06:16Z
dc.date.available 2022-10-29T07:06:16Z
dc.date.issued 2022-10-29
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19024
dc.description.abstract Permintaan akan bahan pangan dari tahun ke tahun di Indonesia semakin meningkat, khususnya bahan pangan utama karbohidrat seperti padi, jagung, dan kedelai. Kebutuhan kedelai dapat ditinjau dari penggunaannya sebagai bahan baku bagi industri maupun para perajin usaha, jumlah kedelai yang dipakai setiap produksi menjadi total jumlah kedelai yang harus tersedia. Hal ini menimbulkan adanya kesenjangan antara peningkatan konsumsi kedelai dengan penurunan produksi kedelai yang dihasilkan dalam negeri yang mengakibatkan kekurangan stok kedelai nasional. Meningkatnya jumlah konsumsi terhadap kedelai menyebabkan terjadinya peningkatan terhadap permintaan kedelai. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan estimasi dan membuktikan bagaimana variabel variabel harga kedelai (HK), harga daging ayam (HDA), jumlah penduduk (JP), dan pendapatan perkapita (PP) dalam mempengaruhi permintaan kedelai di Indonesia (PK). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data timeseries pada tahun 2012-2021 dan mengunakan software E-views 12 untuk menganalisis data mengunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa harga daging ayam (HDA) dan pendapatan perkapita (PP) berpengaruh positif dan signifikan dengan permintaan kedelai di Indonesia, sedangkan harga kedelai (HK) dan jumlah penduduk (JP) berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap permintaan kedelai di Indonesia (PK). en_US
dc.subject PERKEMBANGAN KOMODITI KEDELAI en_US
dc.subject pendapatan perkapita en_US
dc.title ANALISA PERKEMBANGAN KOMODITI KEDELAI SEBAGAI KOMODITI PANGAN UTAMA DI INDONESIA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account