Research Repository

SIMULASI KEKUATAN RANGKA MESIN PENGGILING TOMAT DAN PENGADUK SAUS TOMAT

Show simple item record

dc.contributor.author SYAHPUTRA, ARDI
dc.date.accessioned 2022-10-25T08:11:10Z
dc.date.available 2022-10-25T08:11:10Z
dc.date.issued 2022-10-25
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/18976
dc.description.abstract Salah satu yang penting dari rancang bangun mesin adalah sifat mekanik. Sifat mekanik terdiri dari keuletan, kekerasan, kekuatan dan ketangguhan. Sifat mekanik merupakan salah satu acuan untuk melakukan proses selanjutnya terhadap suatu material,untuk mengetahui sifat mekanik pada suatu logam harus dilakukan pengujian terhadap logam tersebut. Oleh karena itu, sekarang ini banyak dilakukan pengujian-pengujian terhadap sampel dari material.Pengujian ini dimaksudkan agar kita dapat mengetahui besar sifat mekanik dari material, sehingga dapat dlihat kelebihan dan kekurangannya. Material yang mempunyai sifat mekanik lebih baik dapat memperbaiki sifat mekanik. Pengujian yang dilakukan yaitu kekuatan tegangan bahan pada rangka mesin penghalus tomat dan pembuat saus tomat dengan metoda simulasi solidworks dan experimental bending. Lalu didapat hasil simulasi pada rangka dari hasil simulasi tegangan dengan variasi pembebanan yaitu 10000 kgf, 20000 kgf dan 30000 kgf, tegangan maksimum yang terjadi lebih kecil dari tegangan yang diizinkan yaitu 3998,6 kgf/cm 2 , maka bahan aman untuk digunakan. Untuk hasil simulasi untuk spesimen diperoleh data yaitu beban 124,11 kgf besar tegangan maksimumnya adalah 1041 kgf/cm 2 , beban 144,85 kgf besar tegangan maksimumnya adalah 1225 kgf/cm 2 , beban 165,59 kgf besar tegangan maksimumnya adalah 1390 kgf/cm 2 . Maka untuk simulasi niali tertinggi yaitu 1390 kgf/cm2 .Untuk hasil experimental pada pertama Spesimen, dapat hasil pada spesimen pertama terdapat tekanan sebesar 1043 Kgf/mm², kemudian pada spesimen kedua terdapat tekanan sebesar 1227 Kgf/mm² dan pada spesimen ketiga terdapat nilai tekanan 1391 Kgf/mm2 . maka dapat disimpulkan spesimen ke 3 mendapat nilai tertinggi yaitu 1391 Kgf/mm2 . Hasil dari simulasi dan experimental didapat selisih Maximum Stress yang tidak begitu jauh antara simualsi dan experimental. en_US
dc.subject Kekuatan Material en_US
dc.subject Simulasi Solidworks en_US
dc.subject Bending en_US
dc.title SIMULASI KEKUATAN RANGKA MESIN PENGGILING TOMAT DAN PENGADUK SAUS TOMAT en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account