Research Repository

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN PUBLIKASI LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR TEKSTIL DAN GARMEN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016-2020

Show simple item record

dc.contributor.author KHOIRIA, HIKMATUL
dc.date.accessioned 2022-10-22T03:15:21Z
dc.date.available 2022-10-22T03:15:21Z
dc.date.issued 2022-10-22
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/18796
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh profitabilitas, opini audit dan ukuran perusahaan terhadap ketepatan waktu publikasi laporan keuangan. Ketepatan waktu adalah rentang waktu mengumumkan laporan keuangan tahunan yang telah diaudit kepada publik sejak tanggal tutup buku perusahaan (31 desember) sampai tanggal penyerahan ke Bapepam-LK. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan desain penelitian asosiatif. Teknik pengambilan sampel yaitu menggunakan purposive sampling dengan beberapa kriteria yang telah ditentukan. Dari 21 populasi penelitian didapatkan 6 sampel perusahaan yang memenuhi kriteria penelitian. Teknik analisis data yang digunakan yaitu statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, pengujian hipotesis dan uji determinasi (R2 ). Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan program software SPSS (Statistic Package for the Social Sciens) versi 16. Hasil penelitian parsial ini adalah ketiga variabel yang diteliti yaitu Profitabilitas, Opini Audit dan Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh terhadap ketepatan waktu publikasi laporan keuangan pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Tekstil San Garmen yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2020. en_US
dc.subject ketepatan waktu en_US
dc.subject profitabilitas en_US
dc.subject opini audit en_US
dc.subject ukuran perusahaan en_US
dc.title ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN PUBLIKASI LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR TEKSTIL DAN GARMEN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016-2020 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account