Research Repository

STRATEGI ADAPTASI KELUARGA NELAYAN DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN RUMAH TANGGA PADA MASA COVID-19 DI KAMPUNG NELAYAN SEBERANG KOTA MEDAN

Show simple item record

dc.date.accessioned 2022-05-23T06:44:15Z
dc.date.available 2022-05-23T06:44:15Z
dc.date.issued 2022-05-23
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17824
dc.description.abstract Masyarakat nelayan identik dengan kemiskinan, banyak hal yang menyebabkannya, antara lain kurangnya modal yang dimiliki para nelayan, rendahnya tekonologi yang dimiliki, rendahnya akses pasar, dan rendahnya partisipasi masyarakat dalam pengolahan sumber daya alam. Kampung Nelayan Seberang Kecamatan Medan Belawan merupakan suatu wilayah yang mayoritas penduduknya bermata pencaharian nelayan. Masyarakat nelayan adalah masyarakat yang hidup, tumbuh dan berkembang di kawasan pesisir, yakni suatu kawasan transisi antara wilayah pesisir atau wilayah pantai. Masuk pada masa Corona virus disease 2019 (Covid-19) berdampak yakni berubahnya pola konsumsi dan pekerjaan sehingga menyebabkan perubahan terjadi pada pasar komoditas pangan yang salah satunya adalah ikan. Adanya ketidakpastian kondisi dan tingginya kekhawatiran terkait kesehatan ini terjadi di dalam kehidupan sosial masyarakat, tidak terkecuali pada masyarakat nelayan di Kampung Nelayan Seberang. Dampak yang paling dirasakan nelayan ialah harga ikan yang mengalami penurunan drastis hingga mencapai 50%. Hal ini tidak sebanding dengan usaha dan biaya operasional yang dikeluarkan nelayan saat melakukan penangkapan di laut. Hal tersebut menarik untuk diteliti. Penelitian ini dilakukan di Kampung Nelayan Seberang dengan menggunakan penelitian kulitatif menggunkakan teknik penumpulan data yaitu studi pustaka, observasi dan wawancara dan data yang didapat dilapangan di deskripsikan, hingga akhirnya dapat ditarik kesimpulan dari hasil penelitian. Informan utama merupakan keluarga para nelayan yang menetap di Kampung Nelayan Seberang dan terkena dampak Covid-19. Strategi adaptasi pada para nelayan yaitu strategi aktif, pasif dan jaringan. Dan berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, peneliti memberikan saran agar para nelayan harus lebih konsisten dalam keahlian maupun kemampuan untuk membuka usaha sehingga usaha-usaha yang menunjang keuangan dapat berjalan dengan baik dan harus pandai melihat situasi seperti sekarang. en_US
dc.subject Strategi Adaptasi en_US
dc.subject Nelayan en_US
dc.title STRATEGI ADAPTASI KELUARGA NELAYAN DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN RUMAH TANGGA PADA MASA COVID-19 DI KAMPUNG NELAYAN SEBERANG KOTA MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account