Research Repository

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA/SISWI SMA MUHAMMADIYAH 01 MEDAN TERHADAP PENURUNAN KETAJAMAN PENGLIHATAN

Show simple item record

dc.contributor.author Zaldi, dr
dc.contributor.author maysaroh, ritonga
dc.date.accessioned 2022-01-13T03:40:40Z
dc.date.available 2022-01-13T03:40:40Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17345
dc.description.abstract Latar belakang: Pengetahuan merupakan hal yang penting untuk memilih tindakan yang akan dilakukan seperti dalam hal proses belajar dan mengajar. Kelaianan refraksi merupakan gangguan mata paling sering, terjadi ketika kita tidak dapat memfokuskan penglihatan dengan jelas pada suatu area terbuka maka membuat pandangan seseorang menjadi kabur. Terdapat beberapa faktor yang berperan dalam tejadinya kelainan refraksi yaitu faktor lingkungan yang memegang peranan penting pada terjadinya kelainan refraksi seperti kebiasaan beraktivitas dalam jarak dekat termasuk membaca, menggunakan komputer dan bermain video game. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui tingkat pengetahuan siswa/siswi SMA Muhammadiyah 01 Medan terhadap penurunan ketajaman penglihatan. Metode: Jenis penelitian yang digunakan adalah observasional yaitu penelitian deskriptif analitik dengan desain potong lintang (cross-sectional). Hasil: Sebanyak 44 responden laki-laki, 4 dengan pengetahuan kurang, 7 dengan pengetahuan cukup dan 33 dengan pengetahuan baik. Sebanyak 42 responden perempuan, 1 responden dengan pengetahuan kurang, 7 dengan pengetahuan cukup dan 34 dengan pengetahuan baik. Kesimpulan: tingkat pengetahuan siswa/siswi kelas XII SMA Muhammadiyah 01 Medan terhadap penurunan ketajaman penglihatan pada umumnya dalam kategori baik. en_US
dc.publisher 2020 en_US
dc.subject Pengetahuan, Kelainan Refraksi, Siswa. en_US
dc.title TINGKAT PENGETAHUAN SISWA/SISWI SMA MUHAMMADIYAH 01 MEDAN TERHADAP PENURUNAN KETAJAMAN PENGLIHATAN en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account