Research Repository

HUBUNGAN PERSEPSI COVID-19 DENGAN PERILAKU MENCUCI TANGAN PADA KELUARGA BINAAN FK UMSU ANGKATAN 2017

Show simple item record

dc.contributor.author Rangkuti, Indah Wardani
dc.contributor.author Nopa, Ika
dc.date.accessioned 2022-01-07T03:53:15Z
dc.date.available 2022-01-07T03:53:15Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17224
dc.description.abstract Latar belakang : COVID-19 merupakan penyakit yang disebabkan oleh SARS CoV-2. Virus ini masuk ke Indonesia sejak Maret 2020. Pada pandemi masa lalu keberhasilan kebijakan pemerintah untuk memperlambat penyebaran penyakit bergantung pada persepsi masyarakat yang akurat. Salah satu pencegahan dari terkenanya COVID-19 ialah dengan mencuci tangan . Tujuan : Mengetahui hubungan persepsi COVID-19 dengan perilaku mencuci tangan pada keluarga binaan FK UMSU angkatan 2017. Metode : Penelitian ini merupakan studi cross sectional. Sampel penelitian diambil dengan menggunakan metode simple random sampling yang berjumlah 75 orang. Uji hipotesis yang digunakan adalah Uji Chi Square. Data dikumpulkan berdasarkan kuesioner Persepsi COVID-19 dan kuesioner perilaku mencuci tangan yang telah divalidasi. Hasil : Hasil menunjukkan bahwa terdapat 65 responden yang memiliki persepsi baik dan 68 responden yang berperilaku baik. Hasi uji chi square didapatkan p value =0,001 Kesimpulan : terdapat hubungan persepsi COVID-19 dengan perilaku mencuci tangan pada keluarga binaan FK UMSU angkatan 2017 en_US
dc.publisher 2021 en_US
dc.subject COVID-19, Persepsi, Perilaku Mencuci Tangan en_US
dc.title HUBUNGAN PERSEPSI COVID-19 DENGAN PERILAKU MENCUCI TANGAN PADA KELUARGA BINAAN FK UMSU ANGKATAN 2017 en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account