Research Repository

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP PESERTA PROLANIS DIABETES MELLITUS TIPE 2 TERHADAP KEPATUHAN PROTOKOL KESEHATAN COVIS 19 KLINIK IMAN

Show simple item record

dc.contributor.author Rahman, H. Shahrul
dc.contributor.author Rezeki, Anggi Sri
dc.date.accessioned 2022-01-07T02:23:48Z
dc.date.available 2022-01-07T02:23:48Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17220
dc.description.abstract Latar belakang: COVID-19 merupakan penyakit respirasi akut yang ditemukan awal Desember 2019 dan disebut sebagai penyakit darurat kesehatan masyarakat oleh WHO. Penderita diabetes mellitus tipe 2 rentan terinfeksi COVID-19 karena merupakan salah satu penyakit komorbiditas. Tujuan: Mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan sikap peserta PROLANIS diabetes mellitus tipe 2 terhadap kepatuhan protokol kesehatan COVID-19 di klinik IMAN. Metode: Desktiptif analitik dengan menggunakan desain cross-sectional. Uji hipotesis yang digunakan adalah Uji Chi Square. Kuesioner yang sudah divalidasi dengan jumlah responden sebanyak 38 sampel. Hasil: Hasil menunjukkan 28 orang (93,3%) memiliki tingkat pengetahuan baik dalam kategori patuh dengan nilai p value 0,004 dan sebanyak 31 orang (91,2%) memiliki sikap positif dalam kategori patuh dengan nilai p value 0,009. Kesimpulan: Terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan dan sikap terhadap kepatuhan protokol kesehatan COVID-19 en_US
dc.publisher 2020 en_US
dc.subject COVID-19, Diabetes Mellitus tipe 2, PROLANIS en_US
dc.title HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP PESERTA PROLANIS DIABETES MELLITUS TIPE 2 TERHADAP KEPATUHAN PROTOKOL KESEHATAN COVIS 19 KLINIK IMAN en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account