Research Repository

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI SISA LEBIH PERHITUNGAN ANGGARAN, PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KOTA DI PROVINSI SUMATERA UTARA PERIODE 2016-2020

Show simple item record

dc.contributor.author AUFA, M. ASYRAF GIAN
dc.date.accessioned 2021-12-01T06:05:55Z
dc.date.available 2021-12-01T06:05:55Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16636
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pertumbuhan ekonomi terhadap Belanja Modal pada Permerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara periode 2016-2020, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Sisa Lebih Perhitungan Anggaran terhadap Belanja Modal pada Permerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara periode 2016-2020, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Pendapatan Asli Daerah terhadap Belanja Modal pada Permerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara periode 2016-2020, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Dana Perimbangan terhadap Belanja Modal pada Permerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara periode 2016-2020, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Sisa Lebih Perhitungan Anggaran, Pedapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan terhadap Belanja Modal pada Permerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara periode 20162020. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Adapun hasil penelitian menunjukkan tidak ada pengaruh antara Pertumbuhan Ekonomi terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara Periode 2016-2020. Tidak ada pengaruh antara Sisa Lebih Perhitungan Anggaran terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara Periode 2016-2020. Ada pengaruh antara Pendpatan Asli Daerahterhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara Periode 2016-2020. Ada pengaruh antara Dana Perimbangban terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten di Provinsi Sumatera Utara Periode 2015-2019. Ada pengaruh Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, SiLPA, Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kota di Provinsi Sumatera Utara Periode 2016-2020.. Hasil dari nilai R-Square diketahui bernilai 94,4% artinya menujukkan bahwa sekitar 5,6% variabel Belanja Modal (Y) dipengaruhi oleh Pertumbuhan Ekonomi, SiLPA, Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan, Sisanya 5,6% belanja modal dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. en_US
dc.subject Silva en_US
dc.subject Ekonomi en_US
dc.title PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI SISA LEBIH PERHITUNGAN ANGGARAN, PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KOTA DI PROVINSI SUMATERA UTARA PERIODE 2016-2020 en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account