Research Repository

Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan Sektor Keuangan Sub Sektor Asuransi yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.author Azdani, Muhammad Habib Maulana
dc.date.accessioned 2021-11-29T06:04:46Z
dc.date.available 2021-11-29T06:04:46Z
dc.date.issued 2021-10-12
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16434
dc.description.abstract Penelitian ini berrtujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, solvabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap audit delay pada perusahaan sektor keuangan sub sektor asuransi yang terdaftar pada bursa efek indonesia. Penelitian ini kuantitatif, yaitu dengan penyajian hasil penelitian dalam bentuk angka-angka yang kemudian di jelaskan dan di interpretasikan dalam suatu uraian guna menguji hipotesis. Subjek dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam bursa efek indonesia yang berjumlah 15 perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari bursa efek indonesia. Alat yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linnier berganda. Berdasarkan hasil analisis, diketahui bahwa profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap audit delay pada perusahaan sektor keuangan sub sektor asuransi yang terdaftar di bursa efek indonesia. Sedangkan solvabilitas tidak berpengaruh terhadap audit delay dalam perusahaan keuangan sub sektor asuransi yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2015-2019 en_US
dc.subject Audit Delay en_US
dc.subject Profitabilitas en_US
dc.subject Solvabilitas en_US
dc.subject Ukuran Perusahaan en_US
dc.title Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan Sektor Keuangan Sub Sektor Asuransi yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account