Research Repository

Peran Program Badan Usaha Milik Desa Dalam Pengembangan Masyarakat Di Desa Laut Dendang Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

Show simple item record

dc.contributor.author Maulana Husra, Fariz
dc.contributor.author Suriadi, Agus
dc.date.accessioned 2021-11-29T03:15:55Z
dc.date.available 2021-11-29T03:15:55Z
dc.date.issued 2021-03-04
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16409
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran program Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam pengembangkan masyarakat Laut Dendang Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2019. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Pada penemuan sampel digunakan dalam penelitian ini adalah Teknik Data melalui metode observasi, metode wawancara (interview). Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1). Program Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Bumi Pertiwi di Desa Laut Dendang bertujuan untuk membantu masyarakat dalam hal memberikan pinjaman untuk modal usaha, dan sasaran yang dituju adalah para pelaku usaha. (2). Program yang ditawarkan Badan Usaha Milik Desa Bumi Pertiwi yaitu pinjaman atau pengkreditan, mereka memberikan pinjam sekitar 500.000 sampai 10.000.000, akan diberikan selama 12 bulan, artinya selama 12 bulan peminjam wajib membayar setoran kepada petugas Bumdes. Untuk pinjaman 10.000.000 akan di mintai surat jaminan, baikitu surat tanah ataupun surat rumah. (3) Dengan Adanya Program Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Bumi Pertiwi masyarakat menjadi lebih mampu berkembang diri en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Program en_US
dc.subject Badan Usaha en_US
dc.subject Masyarakat en_US
dc.title Peran Program Badan Usaha Milik Desa Dalam Pengembangan Masyarakat Di Desa Laut Dendang Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account