Research Repository

Analisis Pelaksanaan Fungsi Manajemen Syariah di Kopsyah BMT Masyarakat Madani SUMUT

Show simple item record

dc.contributor.author Hasanah, Uswah
dc.contributor.author Syam Lubis, Romi Khairul
dc.date.accessioned 2021-11-22T07:54:42Z
dc.date.available 2021-11-22T07:54:42Z
dc.date.issued 2021-10-11
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16153
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan pelaksanaan fungsi manajemen di BMT Masyarakat Madani Sumut, Untuk mengetahui kendala dalam pelaksanaan funsi manajemen di BMT Masyarakat Madani Sumut dan untuk mengetahui bagaimana tinjauan Ekonomi Islam Terhadap pelaksanaan fungsi manajemen di BMT Masyarakat Madani Sumut, Rancangan penelitian yang dilakukan penulis dalam penelitian ini adalah menggunakan penelitian deskriptif kualitatif, Lokasi penelitian yang akan dilaksanakan di BMT Masyarakat Madani Sumut, Waktu penelitian akan dilaksanakan pada bulan Juli sampai dengan bulan Agustus di 2021 di BMT Masyarakat Madani Sumut, sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder, Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan studi pustaka, wawancara, observasi dan dokumentasi, Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif, adapun hasil penelitian ini adalah Analisis Implementasi fungsi manajemen yang ada pada Koperasi Syariah BMT Masyarakat Madani Sumutsudah baik sesuai dengan teori yang ada, semua fungsi dapat berjalan sesuai dengan apa yang seharusnya diterapkan oleh lembaga Koperasi Syariah BMT Masyarakat Madani Sumut. Faktor-faktor pendukung penerapan fungasi manajemen di Koperasi Syariah BMT Masyarakat Madani Sumut, yaitu tata kerja para staf dan maanjer yang tegas, bijaksana, musyawarah dan terbuka sehingga melakukan tugas pekerjaan dan manajemen dengan matang. Dan Penghambat penerapan fungasi manajemen di Koperasi Syariah BMT Masyarakat Madani adalah kurangnya karyawan pada lembaga, Untuk tetap bisa bertahan ditengah banyaknya persaingan lembaga keuangan lain dikota Medan, Koperasi Syariah BMT Masyarakat Madani Sumut selalu menyusun rencana pemasaran dengan Pemilihan market sasaran produk simpanan adalah kepada nasabah potensial. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Pelaksanaa Fungsi Manajemen en_US
dc.title Analisis Pelaksanaan Fungsi Manajemen Syariah di Kopsyah BMT Masyarakat Madani SUMUT en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account