Research Repository

Analisis Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Pasca Penerapan Stimulus Restrukturisasi Covid-19 Pada PT. Bank SUMUT Capem Syariah Kisaran

Show simple item record

dc.contributor.author Pradesyah, Riyan
dc.contributor.author Anggrain, Mayang
dc.date.accessioned 2021-09-17T03:14:47Z
dc.date.available 2021-09-17T03:14:47Z
dc.date.issued 2021-09-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/15392
dc.description.abstract Tujuan penelitian yang diteliti adalah untuk menganalisis tingkat kesehatan bank setelah penerapan regulasi pemerintah yaitu stimulus restrukturisasi covid-19 di PT. Bank SUMUT Capem Syariah Kisaran. Metode penelitian skripsi ini merupakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data yang diambil adalah laporan keuangan bank sebelum restrukturisasi dan sesudah restrukturisasi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu data sekunder, data yang diperoleh tidak langsung atau perantara (dicatat dan diolah pihak lain) yang berupa laporan keuangan yang didapat dari pihak bank. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan menggunakan metode expost facto, dimana melakukan perhitungan terhadap data- data masa lampau. Analisis tingkat kesehatan bank, dalam hal ini menggunakan metode analisis CAMEL yang terdiri dari Capital, Asset, Management, Earning, Liquidity. Hal ini penting dilakukan untuk melihat stimulus restrukturisasi dalam memperbaiki perekonomian selama pandemi covid-19. Dengan ini maka penulis dapat menarik kesimpulan dalam penelitian ini bahwa restrukturisasi covid-19 cukup memberikan perbaikan bagi PT. Bank SUMUT Capem Syariah Kisaran. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Restrukturisasi covid-19 en_US
dc.subject Analisis CAMEL en_US
dc.subject Kesehatan Bank en_US
dc.title Analisis Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Pasca Penerapan Stimulus Restrukturisasi Covid-19 Pada PT. Bank SUMUT Capem Syariah Kisaran en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account