Research Repository

Pengujian Tegangan Dan Arus Keluaran Generator Terhadap Kecepatan Angin

Show simple item record

dc.contributor.author Rizki Wahyudi, Imam
dc.date.accessioned 2020-03-02T07:09:30Z
dc.date.available 2020-03-02T07:09:30Z
dc.date.issued 2019-03-21
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1499
dc.description.abstract Krisis energy saat ini sekali lagi mengajarkan kepada kita bangsa Indonesia bahwa usaha serius dan sistematis untuk mengembangkan dan menerapkan sumber energy terbarukan untuk mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil perlu segera dilakukan. Kami telah membuat prototype pembangkit listrik tenaga angin dengan menggunakan turbin angin vertical sebagai penggerak generator, pembangkit listrik ini memanfaatkan kecepatan angin sebagai penggerak nya. Listrik yang di hasilkan berupa tegangan DC 0 volt sampai dengan 5,2 volt output dari generator diolah dengan menggunakan Inverter, inverter digunakan untuk merubah arus DC menjadi arus AC. Tujuan dan manfaat dari peneliti ini adalah membuat generator pembangkit listrik tenaga angin yang mampu menghasilkan arus listrik ± 5,2 ampere, dan mengharapkan pembangkit listrik tenaga angin dapat dipakai sebagai alternatif dari pembangkit listrik yang sudah ada seperti pembangkit listrik tenaga air, tenaga diesel( minyak solar ) dan ramah lingkungan ( tidak menimbulkan polusi udara). en_US
dc.subject Kecepatan Angin en_US
dc.subject Energy Alternatif en_US
dc.subject Angin Turbin Generator DC en_US
dc.title Pengujian Tegangan Dan Arus Keluaran Generator Terhadap Kecepatan Angin en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account