Research Repository

Pengaruh Fee based income dan Giro Wajib Minimum Terhadap Profitabilitas PT. BNI Syariah

Show simple item record

dc.contributor.author Ramadhanti, Nur’Aulia
dc.date.accessioned 2020-12-17T03:27:36Z
dc.date.available 2020-12-17T03:27:36Z
dc.date.issued 2020-11-14
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14631
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh Fee based income dan Giro Wajib Minimum terhadap Net profit margin PT. BNI Syariah. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan PT. BNI Syariah. Sedangkan sampel yang diambil dari laporan keuangan triwulan I-IV Bank BNI Syariah tahun 2012-2019 dengan menggunakan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purpusive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Fee based income berpengaruh signifikan terhadap Net profit margin hal ini didasarkan pada hasil Uji t hitung – T hitung < T tabel atau -0,542 < 2,045, nilai signifikan 0.592 > 0.05 maka secara parsial berpengaruh negatif dan tidak signifikan antara Fee based income terhadap Net profit margin. Hasil pengujian nilai Thitung Giro Wajib Minimum = 0,914 diperoleh T hitung < T tabel atau 0,914 < 2,045, nilai signifikan 0.368 > 0.05 secara parsial berpengaruh negatif dan tidak signifikan antara Giro Wajib Minimum terhadap Net profit margin. Berdasarkan hasil uji f nilai Fhitung lebih besar dari Ftabel atau 0,761 < 2,93. Kemudian dilihat dari hasil nilai signifikan adalah sebesar 0,476 > 0.05. Dengan demikian Ho diterima (Ha ditolak). Berdasarkan hasil tersebut menunjukkan bahwa ada pengaruh negatif dan tidak signifikan antara Fee based income dan Giro Wajib Minimum dalam memutuskan Net profit margin PT. BNI Syariah. en_US
dc.subject Giro Wajib Minimum en_US
dc.subject Fee based income en_US
dc.subject Net profit margin en_US
dc.title Pengaruh Fee based income dan Giro Wajib Minimum Terhadap Profitabilitas PT. BNI Syariah en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account