Research Repository

Pengaruh Mata Kuliah PKn Terhadap Pengetahuan Kewarganegaraan (Civic Knowledge) Mahasiswa Program Study Akuntasi FKIP UMSU Tahun Akademis 2020/2021

Show simple item record

dc.contributor.author BR. Manalu, Fitrya
dc.date.accessioned 2020-12-03T03:03:53Z
dc.date.available 2020-12-03T03:03:53Z
dc.date.issued 2020-11-07
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14379
dc.description.abstract Permasalahan penelitian ini adalah apakah ada pengaruh mata kuliah PKn terhadap pengetahuan kewarganegaraan (civic knowledge) mahasiswa program study akuntansi FKIP UMSU tahun akademis 2020/2021. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh mata kuliah PKn terhadap pengetahuan kewarganegaraan (civic knowledge) mahasiswa program studi akuntansi FKIP UMSU tahun akademis 2020/2021. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi FKIP UMSU yang teridiri semester 3, 5 dan 7 dengan jumlah 96 orang mahasiswa, yang diteliti adalah sebagian mahasiswa sebanyak 24 mahasiswa. Instrument yang digunakan berupa angket tertutup, yang dimana angket ini melakukan pengamatan di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan unit analisis product moment. Dari hasil penelitian koefisien korelasi yang ditemukan sebesar 0,461 dan termasuk pada kategori CUKUP. Hal ini ditunjukkan dengan nilai korelasi yang diperoleh dari perhitungan korelasi product moment (rhitung = 0,461> rtabel = 0,404) dan (thitung = 2,583> rtabel = 2,073). Hubungan mata kuliah PKn dengan pengetahuan kewarganegaraan (civic knowledge) mahasiswa akuntasi FKIP UMSU pada taraf 70% adalah 0,461 dikategorikan hubungan cukup kuat. Dengan demikian disimpulkan bahwa terdapat pengaruh mata kuliah PKn terhadap pengetahuan kewarganegaraan (civic knowledge) mahasiswa akuntansi FKIP UMSU tahun akademis 2020/2021. en_US
dc.subject Mata Kuliah Pkn Dan Pengetahuan Kewarganegaraan (Civic Knowledge) Mahasiswa en_US
dc.title Pengaruh Mata Kuliah PKn Terhadap Pengetahuan Kewarganegaraan (Civic Knowledge) Mahasiswa Program Study Akuntasi FKIP UMSU Tahun Akademis 2020/2021 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account