Research Repository

Analisis Penulisan Bahasa Petunjuk Wisata di Bandar Udara Internasional Kualanamu

Show simple item record

dc.contributor.author Syofa, Naili
dc.date.accessioned 2020-11-28T02:16:58Z
dc.date.available 2020-11-28T02:16:58Z
dc.date.issued 2020-10-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14250
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penelitian Bahasa petunjuk arah wisata di Bandar Udara Internasional Kualanamu.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat ada kesalahan penempatan Bahasa di Bandar Udara Internasional Kualanamu.Bandar Udara Internasional Kualanamu masih mengapresiasikan Bahasa Inggris walaupun ada beberapa petunjuk arah yang sudah benar penulisan Bahasa Indonesia.Namun petugas Bandar Udara Internasional Kualanamu juga menyadari kesalahan yang tertera di area parker Bandar Udara Internasioal Kualanamu. Mereka juga dalam proses perbaikan penggunaan kata.Petugas Bandar Udara Internasional Kualanamu juga tidak luput dari menaati peraturan daerah Sumatera utara walau mereka juga mengikutu pedoman dari PM 178 tahun 2015 en_US
dc.subject Penggunaan Bahasa en_US
dc.subject EYD en_US
dc.title Analisis Penulisan Bahasa Petunjuk Wisata di Bandar Udara Internasional Kualanamu en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account