Research Repository

Simulasi Numerik Pengaruh mekanisme passive terhadap kinerja turbin darrieus pada profil naca 0012

Show simple item record

dc.contributor.author Antoni S, Febri
dc.date.accessioned 2020-11-26T02:17:08Z
dc.date.available 2020-11-26T02:17:08Z
dc.date.issued 2020-11-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14169
dc.description.abstract Turbin air adalah alat mekanik yang terdri dari poros dan sudu-sudu. Perinsip kerja turbin air adalah memanfaatkan semaksimal mungkin energi potensial air yang dapat di tangkap oleh peralatan utama yaitu sudu turbin untuk di teruskan melalui poros yang di gunakan untuk memutar generator. Untuk mengetahui performansi atau kemampuan dari turbin air perlu di lakukan pengujian. Tujuan penulisan penelitian ini adalah Untuk mengetahui seberapa pengerauh mekanisme passive pitch terhadap kinerja yang akan di hasilkan pada sudut pitch dengan variasi debit air 50 L/m, 100 L/m, 150 L/m, 200 L/m, 220 L/m, dengan menggunkan Solidworks Flow Simulation. Metode simulasi menggunkan tipe analisa internal Flow.Kondisi batas yang di gunakan adalah inlet Volume Flow pada inlet dan Eviorment pressure pada outlet. Dari hasil simulasi ini dapat diketahui adanya pengaruh mekanisme passiv pada sudut pitch yang di gunakan dari setiap variasi debit pada turbin air darreius profil naca 0012,pada penelitian ini di dapatkan hasil dari simulasi bahwah daya yang paling maksimum pada sudut pitch yang menghasilkan daya turbin =13,734 J/s pada debit 220 liter/menit,nilai torsi maksimum di dapat pada sudut pitch dengan torsi = 3,665 N/m pada aliran 220 liter/menit, dan Efisiensi maksimum di dapat pada sudut pitch dengan debit 100 liter/menit dengan nilai = 0,325% . Dan dapat di ketahui semakin besar sudut pitch yang di gunakan makah semakin kecil daya turbin yang di dapat,namun semakin besar nilai torsi yang akan di dapat. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Turbin Air Darrieus en_US
dc.subject Mekansime passive en_US
dc.subject simulasi en_US
dc.title Simulasi Numerik Pengaruh mekanisme passive terhadap kinerja turbin darrieus pada profil naca 0012 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account