Research Repository

Perspektif Hukum Islam Dan Hukum Pidana Terhadap Pelaku Aborsi

Show simple item record

dc.contributor.author Marlina, Leni
dc.date.accessioned 2020-11-23T06:05:31Z
dc.date.available 2020-11-23T06:05:31Z
dc.date.issued 2020-10-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14074
dc.description.abstract Aborsi adalah berakhirnya suatu kehamilan (oleh akibat-akibat tertentu) sebelum sebuah kehamilan tersebut mampu untuk hidup diluar kandungan, baik dilakukan sendiri ataupun dengan bantuan orang lain. tindakan aborsi tersebut tidak sejalan dengan tujuan pernikahan dan menghargai hak hidup setelah terjadinya pembuahan dalam Hukum Islam. Sedangkan dalam Hukum Pidana Aborsi boleh dilakukan apabila terjadi kedaruratan medis dan kehamilan akibat perkosaan. Untuk mengkaji lebih mendalam tentang aborsi menurut Hukum Islam dan menurut Hukum Pidana. Maka penulis akan melakukan penelitian lebih jauh. Pada umumnya timbulnya kejahatan Aborsi dikalangan umat yaitu disebabkan karena kehamilan yang tidak diinginkan, seperti sudah mempunyai banyak anak, takut tidak mampu membesarkan anak dengan alasan kondisi perekonomian, korban perkosaan atau janin yang dikandung terkena penyakit yang mustahil untuk sembuh atau cacat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kepustakaan ( library research) diambil dari buku-buku, dan jurnal-jurnal yaitu dengan terjun langsung keperpustkaan untuk mendapatkan bahan-bahan pustaka atau literatur yang ada kaitannya dengan permasalahan yang diangka, dengan teknik analisis deskriptif dan kompratif. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Aborsi Hukum Islam en_US
dc.subject Hukum Pidana en_US
dc.title Perspektif Hukum Islam Dan Hukum Pidana Terhadap Pelaku Aborsi en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account