Research Repository

Analisis Kesalahan Berbahasa Kain Rentang dan Papan Iklan di Kota Kisaran

Show simple item record

dc.contributor.author Erliana, Ade Manja
dc.date.accessioned 2020-11-19T02:11:24Z
dc.date.available 2020-11-19T02:11:24Z
dc.date.issued 2020-11-05
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13558
dc.description.abstract Latar belakang penelitian banyak ditemukan kesalahan berbahasa kain rentang dan papan iklan di Kota Kisaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis bentuk kesalahan berbahasa kain rentang dan papan iklan di Kota Kisaran. Sumber data dalam penelitian ini adalah kain rentang dan papan iklan di Kota Kisaran. Data penelitian ini kesalahan berbahasa yang terdapat dalam kain rentang dan papan iklan di Kota Kisaran. Metode yang digunakan untuk pengumpulan data adalah metode dokumentasi. Instrumen pengumpulan data adalah pedoman dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini berupa reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian ini ditemukan kesalahan berbahasa ejaan yang meliputi penggunaan huruf, pemakaian tanda baca, penulisan kata, dan unsur serapan dalam kain rentang dan papan iklan di Kota Kisaran. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Kesalahan Berbahasa Kain Rentang en_US
dc.subject Papan Iklan en_US
dc.title Analisis Kesalahan Berbahasa Kain Rentang dan Papan Iklan di Kota Kisaran en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account