Research Repository

Pengaruh Media Animasi terhadap kemampuan Menemukan karakter tokoh pada cerita rakyat Asal Mula Danau Toba oleh Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Siantar Narumonda Toba Samosir Tahun Pembelajaran 2017-2018.

Show simple item record

dc.contributor.author Situmorang, Suryadi Hamdan
dc.date.accessioned 2020-11-18T01:36:46Z
dc.date.available 2020-11-18T01:36:46Z
dc.date.issued 2017-10-18
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12927
dc.description.abstract Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Media Animasi terhadap kemampuan menemukan karakter tokoh pada cerita rakyat “Asal Mula Danau Toba” oleh siswa kelas X SMA Negeri 1 Siantar Narumonda Tahun Pembelajaran 2017-2018. Masalah dalam Penelitian ini dibatasi pada kemampuan menemukan kakrakter tokoh pada cerita rakyat dengan menggunakan media animasi oleh siswa kelas X SMA Negeri 1 Siantar Narumonda tahun pembelajaran 2017-2018. Populasi dalam penelitian ini adalah beerjumlah 72 orang yaitu kelas X IPA 2 berjumlah 36 orang sebagai kelompok eksperimen dan kelas X IPA 3 berjumlah 36 orang sebagai kelompok kontrol. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan posttest-Only control Design. Yaitu penelitian yang bertujuan untuk mencari pengaruh antara kelompok yang diberi perlakuan (X1) dengan kelompok yang tidak diberi perlakuan (X2) menggunakan satu kali posttest. Instrumen yang digunakan peneliti untuk mengukur keberhasilan media ini adalah tes esai dalam bentuk kegiatan lembar siswa. Kemampuan menemukan karakter tokoh dalam cerita rakyat dengan menggunakan media animasi pada kelompok eksperimen dengan nilai rata-rata 84.03. Nilai tertinggi 100.00 yang dikategorikan baik sekali dan nilai terendah 66,67 yang dikatergorikan cukup. Sedangkan pada kelompok kontrol dengan nilai rata-rata 72,45. Nilai tertinggi 91.67 dikatakan baik sekali dan nilai terendah 58,33 yang dikatakan kurang. Berdasarkan hasil hipotesis, diperoleh thitung = 1.78 Selanjutnya thitung dibandingkan dengan ttabel dengan taraf signifikan = 0,05 dengan dk (n1+n2)-2 = (36+36) -2 = 70, maka diperoleh ttabel 1,70. Dengan demikian, dapat diketahui bahwa thitung > ttabel atau 1.78 > 1,70. Maka Ha diterima, dengan hipotesis yang berbunyi Ada pengaruh yang signifikan pembelajaran media animasi terhadap kemampuan menemukan karakter tokoh pada cerita rakyat “Asal Mula Danau Toba” oleh siswa kelas X SMA Negeri 1 Siantar Narumonda Toba Samosir Tahun pemebelajaran 2017-2018. en_US
dc.subject kemampuan Menemukan karakter tokoh pada cerita rakyat en_US
dc.title Pengaruh Media Animasi terhadap kemampuan Menemukan karakter tokoh pada cerita rakyat Asal Mula Danau Toba oleh Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Siantar Narumonda Toba Samosir Tahun Pembelajaran 2017-2018. en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account