Research Repository

Kemampuan Menyimpulkan Informasi Tayangan Berita Patroli di Indosiar oleh Siswa Kelas XI Bina Satria Medan Tahun Pembelajaran 2017-2018

Show simple item record

dc.contributor.author Yurdaini
dc.date.accessioned 2020-11-18T01:31:23Z
dc.date.available 2020-11-18T01:31:23Z
dc.date.issued 2017-10-19
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12923
dc.description.abstract Berita merupakan kebutuhan pokok dalam diri seseorang karena manusia hidup pasti membutuhkan informasi baik berita pekerjaan,pendidikan, maupun kejadian. Dengan membaca berita, seseorang tahu akan sesuatu baru. Oleh karena itu, tanpa mengetahui berita, seseorang dapat dikatakan ibarat katak dibawah tempurung. Berita sangat berperan dalam kehidupan sehari-hari.Banyak instansi yang bergerak dalam penyaluran informasi masyarakat atau berita yang pada awalnya menyampaikan berita melalui media televisi, surat kabar, majalah atau radio sudah mulai menggunakan sistem berbasis web untuk menyampaikan beritanya secara up to date. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kemampuan Menyimpulkan informasi tayangan berita patroli di indosiar oleh Siswa Kelas XI SMK Bina Satria Tahun Pembelajaran 2017-2018. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI yang terdiri dari dua kelas dengan jumlah 60 siswa. Sampel penelitian seluruh siswa kelas XI SMK Bina Satria Medan berjumlah 60 siswa dinamakan total sampling. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif yaitu metode yang bertujuan mendeskripsikan secara sistematis untuk mengetahui kemampuan siswa menyimpulkan informasi tayangan berita patroli di indosiar.Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dalam bentuk uraian kemampuan menyimpulkan informasi tayangan berita patroli di indosiar. Teknik analisis data untuk mencari nilai rata-rata kemampuan menyimpulkan informasi tayangan berita patroli di indosiar yaitu dengan menggunakan rumus. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa siswa kelas XI SMK Bina Satria Medan Tahun Pembelajaran 2017-2018 memiliki kemampuan yang sangat kurang dalam menyimpulkan informasi tayangan berita patroli di indosiar dengan nilai rata-rata 61,16. Dapat dikategorikan 6,6% sangat baik, 20% baik, 0% cukup, 56,6 kurang, dan 16,6% sangat kurang. Dilihat dari banyaknya siswa yang memperoleh nilai 30-39 sebanyak 26 siswa dengan persentase 16,16%. en_US
dc.subject Menyimpulkan Informasi Tayangan Berita Patroli en_US
dc.title Kemampuan Menyimpulkan Informasi Tayangan Berita Patroli di Indosiar oleh Siswa Kelas XI Bina Satria Medan Tahun Pembelajaran 2017-2018 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account