Research Repository

Analisis Rasio Aktivitas Dan Rasio Profitabilitas Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada Pt. Garuda Madju Cipta Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Wahyudi, Agus
dc.date.accessioned 2020-11-16T05:02:29Z
dc.date.available 2020-11-16T05:02:29Z
dc.date.issued 2017-10-18
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12006
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana rasio aktivitas dann rasiio profitabilitas beroperasi dan untuk mengevaluasi kemampuan prusahaaan menggunakan aktivanya secara efektif untuk meningkatkan sumber daya yaitu data sekunder. Teknik pengumpulan data yaitu data dokumentasi. Teknik analisis data yaitu analisis deskriptif. Dengan pendekatan analisis conten yaitu suatu kegiatan analisis data, mengklasifikasikan sehingga memberikan gambaran yang jelas menenai fakta. Dengan cara perhitungan rasio aktivitas dann rrasiio proofitabilitas berdasarkan data-data berupa laporan keuangan, sehingga dapat memberi kesimpulan yang bagaimana kinerja keuanagan pada perusahaan tersebut. Hasil penelitian yang di lakukan dapat di ketahui bahwa rasio akktivitas dan rasio profitabilitas belum mampu mempengaruhi rasio profitabilitas, karena dilihat dari tahun 2011 rasio yang terdiri dari TATO, RTO, WCTO, ITO, FATO tdak mencapai standar prusahaan yang berlaku sehingga berdampak pada rasio profitabilitas yang terdiri dari NPM, GPM, ROA. Artinya perusahaan kurang mampu menggunakan aktivanya dalam mencapai pennjualan yang baik sehingga berdampak pada laba yang dicapai oleh prusahaan. Sehingga dapat dikatakan bahwa rasio ini, yaitu rasio aktivitas dan rasio profitabilitas kurang baikk dalam mengukur kinerja keuangan en_US
dc.subject Rasio Aktivita en_US
dc.subject Rasio Profitabilitas dan Kinerja Keuangan en_US
dc.title Analisis Rasio Aktivitas Dan Rasio Profitabilitas Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada Pt. Garuda Madju Cipta Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account