Research Repository

Analisis Penilaian Kinerja Keuangan Menggunakan Metode Economic Value Added (EVA) pada PT. Perkebunan Nusantara (PTPN) II (Persero)

Show simple item record

dc.contributor.author Mastura, Reni
dc.date.accessioned 2020-11-16T04:17:08Z
dc.date.available 2020-11-16T04:17:08Z
dc.date.issued 2017-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/11940
dc.description.abstract Salah satu strategi yang dapat digunakan oleh perusahaan adalah dengan strategi manajemen keuangan. Dimana manajemen keuangan digunakan untuk dapat menganalisis hasil operasional perusahaan dan keuangan perusahaan dalam perode tertentu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis penilaian kinerja keuangan menggunakan metode Economic Value Added (EVA) pada PT. Perkebunan Nusantara (PTPN) II (Persero) Medan. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan deskriptif. Data sekunder yang digunakan untuk penelitian adalah laporan keuangan yaitu laporan laba rugi dan neraca PT. PERKEBUNAN NUSANTARA (PTPN) II (Persero) Medan mulai dari tahun 2012 sampai dengan tahun 2016. Teknik pengumpulan data yang dilakukan penelitian adalah dokumentasi,yaitu penelitian yang dilakukan dengan cara mengumpulkan data dari sumber tertulis seperti data-data laporan keuangan dari perusahaan tentang metode Economic Value Added (EVA) dari tahun 2012-2016. Hasil penelitian ini nilai EVA negatif yang dari tahun 2012 sampai dengan tahun 2016, mengandung arti bahwa kinerja keuangan pada tahun 2012 sampai dengan tahun 2016 tidak mempunyai nilai tambah ekonomi. Hasil analisis kinerja perusahaan dengan metode EVA , Nampak bahwa kinerja perusahaan kurang baik bahkan perusahaan merugi hal ini dikarenakan manajer perusahaan belum mampu menciptakan nilai EVA yang bernilai positif. i : en_US
dc.subject Penilaian Kinerja Keuangan dan Metode Economic Value Added (EVA) Economic Value Added (EVA) en_US
dc.title Analisis Penilaian Kinerja Keuangan Menggunakan Metode Economic Value Added (EVA) pada PT. Perkebunan Nusantara (PTPN) II (Persero) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account