Research Repository

Analisis Makna Interjeksi Dalam Naskah Drama Balada Janda Hom Pim Pa Karya Ahmad Badren Siregar

Show simple item record

dc.contributor.author Kartika, Amanda Eka
dc.date.accessioned 2020-03-01T07:46:12Z
dc.date.available 2020-03-01T07:46:12Z
dc.date.issued 2019-09-30
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1033
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan makna interjeksi yang terdapat dalam naskah drama Balada Janda Hom Pim Pa Karya Ahmad Badren Siregar. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Alat pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dokumentasi dan tabel. Sumber data dalam penelitian ini berupa buku kumpulan naskah drama yang hanya terfokus pada salah satu naskah drama yang ada di dalam buku tersebut. Data dalam penelitian ini berupa kata atau kalimat yang mengandung kata seru atau interjeksi untuk mengetahui makna interjeksi yang terdapat dalam naskah drama Balada Janda Hom Pim Pa Karya Ahmad Badren Siregar. Hasil penelitian ini adalah terdapat data dialog yang mengandung kata seru atau interjeksi, kemudian dianalisis maknanya sesuai dengan konteks dalam dialog naskah drama Balada Janda Hom Pim Pa Karya Ahmad Badren Siregar. en_US
dc.subject Interjeksi en_US
dc.subject Drama en_US
dc.subject Balada Janda Hom Pim Pa en_US
dc.title Analisis Makna Interjeksi Dalam Naskah Drama Balada Janda Hom Pim Pa Karya Ahmad Badren Siregar en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account