Research Repository

Penerapan Model Pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking Untuk Meningkatkan Aktifitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 01 Medan Tahun Pelajaran 2017/2018

Show simple item record

dc.contributor.author Sari, Robita
dc.date.accessioned 2020-11-11T06:02:31Z
dc.date.available 2020-11-11T06:02:31Z
dc.date.issued 2018-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10296
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah melalui penerapan model pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 01 Medan pada materi Teorema Phytagoras. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 3 siklus,yang setiap siklus terdiri dari ddua kali pertemuan.Subjek dalam penelitian ini adalah Siswa kelas VIII terpadu III SMP Muhammadiyah 01 Medan yang berjumlah 27 orang.Objek pennelitian ini adalah pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar matematika. Instrumen penelitian dalam pengumpulan data adalah lembar observasi dan tes.Lembar observasi digunakan untuk melihat aktivitas siswa selama proses pembelajaran,yaitu lembar observasi aktifitas pencapaian waktu ideal aktifitas aktif siswa.Tes digunakan untuk mengetahui hasil belajar siswa setelah diterapkan model pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking. Berdasarkan hasil analisis data setelah pemberian tindakan diperoleh data persentasi rata-rata pencapaian waktu ideal aktifitas aktif sebesar 62,36%.Pada siklus I dan II aspek aktivitas siswa belum tercapai semua.Pada siklus III,aspek aktivitas siswa telah tercapai.Dari hasil analisis siklus I,II,dan III tersebut dapat dilihat bahwa criteria aktivitas belajar ini telah mencapai target dan mengalami peningkatan hasil belajar siswa dalam materi teorema phytagoras dengan menerapkan model pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa mealui model pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking terjadi peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa khususnya materi teorema phytagoras di kelas VIII Terpadu III SMP Muhammadiyah 01 en_US
dc.subject Model Pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking en_US
dc.title Penerapan Model Pembelajaran Deep Dialogue-Critical Thinking Untuk Meningkatkan Aktifitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 01 Medan Tahun Pelajaran 2017/2018 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account