Research Repository

Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Generatif Dalam Meningkatkan Kemampuan Nalar Siswa MTs Al – mushlihin binjai T.P 2016/2017

Show simple item record

dc.contributor.author Cahyo, Bayu Abdi Dwi
dc.date.accessioned 2020-11-11T02:06:59Z
dc.date.available 2020-11-11T02:06:59Z
dc.date.issued 2017-08-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10064
dc.description.abstract Rumusan masalah dalam penelitian adalah Apakah penggunaan model pembelajaran Generatif efektif dalam meningkatkan kemampuan nalar siswa MTs Al – mushlihin binjai 2017/2018.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Apakah penggunaan model pembelajaran Generatif efektif dalam meningkatkan kemampuan nalar siswa MTs Al – mushlihin binjai T.P 2017/2018.Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII yang terdiri dari 30 siswa. Yang akan di uji kemampuan nalar siswa yang dilihat dari hasil belajar. Dengan cara menggunakan model pembelajaran generatif yang akan dilihat kemampuan masing – masing siswa. Desain penelitian ini dilakukan dengan memberikan soal berbentuk esay yaitu soal awal dan akhir, tes awal akan melihat kemampuan awal siswa dan tes akhir kemampuan akhir siswa yaitu kemampuan nalar. Saat dilakukan tes awal nilai siswa masih terdapat dibawah 60 dengan rata – rata nilai 5,4,7,setelah dilaksanakan siklus pertama diperoleh nilai rata – rata sebanyak 60,32. Sudah tampak peningkatan diawal siklus tetapi belum mencapapai KKm yang diinginkan maka dilakukan siklus selanjutnya yaitu siklus kedua dan diperoleh nilai sebesar 89,21 pada siklus dua ini tampak peningkatan yang jauh dari siklus sebelumnya, pada siklus ini sudah terlihat bahwa model generatif efektif untuk meningkatkan nalar siswa yang dilihat dari hasil belajar siswa. Tampak sebesar 90 % siswa mampu mengerjakan soal dengan baik en_US
dc.subject Penggunaan model pembelajaran Generatif en_US
dc.title Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Generatif Dalam Meningkatkan Kemampuan Nalar Siswa MTs Al – mushlihin binjai T.P 2016/2017 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account